Rabu, 19 September 2012

LAUT

Laut merupakan hamparan air yang berasa asin yang membelah daratan.
Laut yang menghubungkan kita dengan wilayah - wilayah daratan lainnya.
Laut yang kaya akan biodiversity-nya.
dan laut yang selalu menerima buangan dari kami para makhluk berakal.

Ceritanya disini saya hanya bercuap-cuap saja mengenai kerajaan laut yang tak tergapai, sama dengan Allah SWT yang tak mungkin kugapai.

Move On

Kamis, 06 September 2012

Marine Management

Pada Program Pasca Sarjana Universitas Hasanuddin terdapat Marine Management, atau lebih dikenal dengan Manajemen Kelautan. Manajemen Kelautan mempunyai peminat yang bisa dibilang terbilang sedikit, hal ini dikarenakan bukan karena tidak menarik ataupun seksi. Akan tetapi Manajemen Kelautan tidak banyak yang mengetahui keberadaannya dikarenakan dia masuk dalam Program Studi Perencanaan Pengembangan Wilayah yang tak lain dan tak bukan masuk dalam wilayah Teknik. 

Pada wilayah Manajemen Kelautan diharapkan keluarannya dapat menjadi manajer sebuah perencanaan wilayah laut. dan memang seperti itu goalnya. Akan tetapi karena kebanyakan mahasiswa tidak mengetahui keberadaan dari Manajemen Kelautan ini sehingga banyak mahasiswa mengambil Perikanan untuk studi kelanjutannya. Sungguh sangat disayangkan. 

Klik disini untuk lebih mengetahui mengenai Manajemen Kelautan di Program Pasca Sarjana Universitas Hasanuddin
Dan perlu diketahui bersama bahwa hanya di Unhas ada Manajemen Kelautan.

Misda Ulviatmi Dalmi
P 02 012 12 002
PPW - Manajemen Kelautan